Text
Komik Sains, Penciptaan dan Penemuan #8: Jonas Salk dan Vaksin Polio
Jonas Salk dan Vaksin Polio mengisahkan mengenai ilmuwan yang berupaya memusnahkan penyakit mengerikan yang menginfeksi ribuan orang setiap tahun. Dalam format komik yang dramatis, buku ini menampilkan saat-saat luar biasa, kesabaran, dan perhatian yang muncul selama penemuan vaksin polio. Pembaca juga belajar mengenai semangat kemurahan hati Jonas Salk karena dia mencoba semua yang dia bisa untuk memastikan vaksin penyelamat hidup ini bisa menolong sebanyak mungkin orang.
No other version available