Text
Master EYD
Ejaan Bahasa Indonesia yang Disempurnakan (EYD) seyogiannya menjadi acuan dalam berbahasa Indonesia. Dengan demikian, bahasa Indonesia yang kita gunakan tidak hanya baik, melainkan juga benar.rnAgar terbiasa berbahasa Indonesia secara baik dan benar, keberadaan buku tuntunan praktis tentang EYD mutlak diperlukan. Atas dasar inilah buku Master EYD yang kini berada di tangan Anda ini diterbitkan.rnBuku ini membahas secara gamblang tentang penerapan berbagai kaidah EYD, terutama tentang:rnÔùÅ Pedoman Pemakaian HurufrnÔùÅ Pedoman Penulisan KatarnÔùÅ Pedoman Pemakaian Tanda BacarnÔùÅ Pedoman Transliterasi Arab-LatinrnÔùÅ Pedoman Penulisan Kutipan dalam Karya IlmiahrnÔùÅ Pedoman Penulisan Daftar PustakarnÔùÅ Pedoman Penulisan Gelar AkademisrnÔùÅ Pedoman Umum Pembentukan IstilahrnSelain itu, buku ini dilengkapi senarai kata baku populer bahasa Indonesia yang sering muncul dalam kehidupan sehari-jari sehingga sesuai dengan kebutuhan masyarakat serta mudah dipahami. UU Nomor 24 Tahun 2009 tentang Bendera, Bahasa, dan Lambang Negara, serta Lagu Kebangsaan membuat isi buku ini semakin lengkap.rnBuku ini penting dan bisa menjadi rujukan bagi pelajar, guru, mahasiawa, dosen, peneliti, penulis, penerjemah, editor, wartawan, praktisi media cetak dan elektronik, praktisi periklanan, serta pegawai bagian humas, baik di instansi pemerintah maupun swasta.
No other version available